SMAN 2 Kota Tangerang Selatan

The Spirit of Change to be Excellent

PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR (POS) PENYELENGGARAAN UJIAN NASIONAL 2019/2020

Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) resmi menghapus Prosedur Operasional Standar (POS) pelaksanaan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) mulai tahun 2020. Penghapusan USBN tahun 2020 merupakan amanat Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) yang tertuang dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud) Nomor 43/2019 tentang tentang Penyelenggaraan Ujian Yang Diselenggarakan Satuan Pendidikan dan Ujian Nasional. Pembuatan soal maupun penyelenggaraan USBN diserahkan s ..more

Seminar penguatan pendidikan wawasan kebangsaan bagi pelajar

Pemerintah Kota Tangerang Selatan dan Danramil 03/Serpong Kodim 0506 melaksanakan kegiatan seminar Penguatan Pendidikan Wawasan Kebangsaan bagi pelajar di SMAN 2 Kota Tangerang Selatan dengan mengambil tema “Menuju Generasi Yang Kokoh Berwawasan Kebangsaan dan Berakhlak Mulia”. Kegiatan yang berlangsung pada Senin (24/2/2020) tersebut di buka langsung oleh Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany. Di hadapan para siswa SMAN 2 Kota Tangsel, Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany menyatakan bahwa persa ..more

Bea Cukai Provinsi Banten: Customs Goes to School "Moonzher"

Dalam era keterbukaan informasi, banyak instansi pemerintah terutama yang kegiatan utamanya melayani masyarakat atau bersinggungan langsung dengan kepentingan umum mengadakan kegiatan terjun ke masyarakat. Kegiatan tersebut dalam rangka diseminasi informasi untuk memperkenalkan tugas dan fungsi mereka kepada masyarakat luas, tanpa kecuali mendatangi generasi milenial seperti ke sekolah-sekolah. Kanwil Bea Cukai Provinsi Banten, Kamis (20/2/2020) yang dipimpin Bpk. Syaifuddin melakukan kegiatan ..more

Tabligh Akbar Moonzher Islamic Festival 1441 H: Perubahan pemuda-pemudi yang dirindukan

Dalam rangka Melaksanakan Program Kerja Ekstrakurikuler Rohis dan OSIS SMAN 2 Kota Tangerang Selatan mengadakan kegiatan Tabligh Akbar Moonzher Islamic Festival 1441 H dengan mengambil tema: Istiqomah fi Sabilillah tag line: Perubahan pemuda-pemudi yang dirindukan Ustad Shifrun sebagai pencermah dalam acara tersebut mengungkapkan bahwa salah satu golongan pemuda yang akan mendapat naungan Allah di Hari Kiamat adalah pemuda yg tumbuh dalam kebiasaan untuk beribadah kepada Allah. Lalu seperti apa ..more

SDA Goes To School Dalam Rangka Hari Air Dunia 2020: “Water and Climate Change”

Direktorat Jenderal Sumber Daya Air (SDA) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bersama porta berita idnews.id melaksanakan kegiatan SDA Goes To School. Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian dari kegiatan Peringatan Hari Air Dunia ke-28 Tahun 2020 yang selalu diperingati setiap tanggal 22 Maret tiap tahunnya dan selalu mengikutsertaan para pelajar SMA/SMK/sederajat di Jabodetabek.  Kegiatan ini digelar di tiga sekolah, yakni  di 3 sekolah antara lain SMAN 6 Jakarta pada t ..more